Categories
Poem and Prose

Aku Tidak Mau Jadi Tamu

Ibarat rumah, Suatu hari kamu memperbolehkan aku masuk ke ruang tengah, mengenalmu panas dan dingin, melihat hari-harimu dekat, mengenalkan seisi ruangan, juga perabotan, sering kamu minta pendapat, “Bagus ini atau itu?” , “Baiknya aku taruh di bawah atau di atas ya?” atau sekadar cerita “Mejaku dimakan rayap, sial sekali!” Kamu melibatkan aku membangun ruang tengahmu, […]

Categories
Poem and Prose

Tanpa Busana

Written by Firdhaussi. Image: Private Doc Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti tedeng aling-aling adalah yang dipakai untuk menutupi rahasia (perbuatan buruk). Contoh: Dengan tedeng aling-aling aling-aling, dengan secara tidak terbuka, tidak dengan terus terang.